Lebih Baik Beli Bitcoin atau ICO Coin Lending?
Lebih Baik Beli Bitcoin atau ICO Coin Lending ?
saat di dunia crypto currency banyak sekali ICO Lending, dikarenakan ICO lending banyak yang sukses. seperti Bitconnet, Regal Coin, Hextra, bahkan davor. maka dari itu ICO lending sangat digemari.apa itu ICO ?
ICO adalah singkatan dari Intial Coin Offer, jadi ada org yang membuat project coin baru, menggalang dana untuk project mereka, dengan menjual coin baru yang belum release dengan harga yang murah atau bonus. kira2 hampir sama dengan istilah IPO di dunia saham.Apa Itu ICO Lending?
ICO lending adalah ICO ditambah dengan fasilitas Program Lending (program pinjaman), dimana jika kita memijamkan koin kita ke Developer coin dengan jumlah tertentu , dan coin kita akan dicoversi ke nilai USD (dollar), harga coin baru bisa ditentukan oleh dev, atau jika mereka sudah ada internal exchanger, ataupun hrg external exchange. jadi sangat bervariasi, tergantung devnya. dan kita akan diberi interest atau bunga perharinya. (bunga ditentukan oleh developer suka hati mereka, tidak ada ketentuan mengikat)Kekurangan dan Kelebihan ICO Lending.
Kelebihan ICO Lending
- uang kita ada kemungkinan bisa menjadi 2- 40 lipat bahkan ratusan kali lipat
Kekurangan ICO Lending
- peraturan sesuka hati developernya, bisa berubah sesuka hati mereka. meskipun ditengah penjualan ICO, jadi peraturan tidak ditentukan dari awal.
- Sebelum beli ICO kita kan wajib kirim Bitcoin atau Ethereum ke website mereka, yang akan kita gunakan untuk membeli koin ico yang mereka tawarkan. dan Bitcoin atau Ethereum kita akan ditahan, sampai batas waktu yang tidak ditentukan, bahkan setelah Coin ICO telah terjual habis dan anda tidak kebagian membeli ICOnya, karena bayak yang rebutan beli. anda tetap belum bisa menarik kembali uang anda, sampai batas waktu yang tidak ditentukan. dan peraturannya aneh-aneh sering di tetapkan sesuka hati mereka.
- SCAM (Developernya kabur)
ICO Lending pasti akan Scam pada akhirnya. karena menerapkan SKEMA PONZI
saat ini saya mengharapkan kalian tidak membeli ICO lending. karena lebih banyak SCAM nya.
lebih baik anda beli bitcoin, atau ALT coin yang prospek bagus kedepannya. beli lah diharga yang tepat atau murah. harga bitcoin naik setiap tahun. disarankan beli bitcoin diakhir januari atau awal februari, dan jual saat bulan november atau desember,
memang banyak orang yang kaya dengan membeli ico lending, tetapi masa / moment nya sudah lewat. sekarang banyak yg scam, seperti bitconnet dan regal coin juga sudah hancur.
NB :
postingan berikut kita akan berikan Daftar coin prospek bagus kedepannya.
pantau posting saya berikutnya ya gan!
Lebih Baik Beli Bitcoin atau ICO Coin Lending?
Reviewed by Unknown
on
Februari 10, 2018
Rating:
Tidak ada komentar